Empowr Adalah

Juni 12, 2017 Unknown 0 Comments

           Empowr adalah sebuah jejaring sosial media yang unik, karena penggunanya dapat bersenang-senang, berbagi pengetahuan layaknya sosial media lainnya facebook, tweeter. namun perbedaannya adalah pengguna bisa memperoleh penghasilan dari semua aktifitas yang dilakukan seperti like, comment, share, jual beli barang, upload gambar/video, update status, mensponsori produk pengguna lain, menjual produk sendiri, dan masih banyak lagi.
untuk mendapatkan penghasilan dari empowr, sobat bisa memulainya dengan membuat akun gratis di empowr.

         empwr berkomitmen untuk membantu setengah dari penduduk belahan bumi ini (4 miliar orang) mendapatkan rata-rata $25 / hari pada tahun 2025. Dengan kata lain, misi empowr adalah memberikan kontribusi kepada dunia untuk melawan kemiskinan.

         Menjadi warga empowr sangatlah mudah, kita hanya perlu membangun jaringan sosial dengan seluruh warga empowr dimanapun yang sudah terdaftar di empowr layaknya sosial media lainnya seperti facebook, tweeter, dll.

        Sebelum lebih jauh saya menjelaskan tentang empowr, ada baiknya sobat pelajari mengapa empowr dimulai.
Translate video ke bahasa indonesia :
arahkan mouse ke pojok kiri video kemudian klik ikon subtitel/cc => klik ikon setelan => subtitel/cc(1) => terjemahkan otomatis => pilih bahasa indonesia => play

     bila sobat ingin segera terdaftar sebagai warga empowr, saran saya jangan secara langsung menuju web empowr karena balance sobat akan dimulai dari $0 setelah pendaftaran.
sobat bisa melalui invite email ke saya atau ke teman sobat yang sudah menjadi warga empowr, maka balance sobat akan langsung dimulai $20.

ajukan pertanyaan sobat di kolom komentar di bawah atau
sobat bisa bertanya ke saya langsung melalui email di wahyurianekasaputra88@gmail.com





Baca Juga :



0 komentar:

Terimakasih telah meninggalkan jejak
saya akan segera membalas komentar sobat.